Selasa 27 Februari 2024, SMA Katolik Sibolga mengadakan Seminar Anti Kekerasan sebagai wujud dari Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) yang merupakan Projek ke 2 Fase F dengan tema Bhinneka Tunggal Ika yang berjudul “Indahnya Keberagaman Tanpa Kekerasan”. SMA Katolik Sibolga mengundang Fasilitator Sekolah Penggerak Ibu Ayunda Sabrina Sormin sebagai…
BERBAGI ITU INDAH
Seseorang yang mau berbagi ilmu pengetahuan ,ide-ide atau pola pikir ,adalah orang yang mampu meningkatkan kualitas diri dalam bidang yang di milikinya dan untuk memotivasi serta menginspirasi sesama dalam dunia pendidikan karena berbagi itu indah .Berbagi juga merupakan kepedulian, simpati dan empati kita kepada sesama yang ingin mengenyam ilmu yang…
RETRET KELAS XII TAHUN 2024
Pada tanggal 31 Januari sampai dengan 03 Februari 2024 Siswa / siswi SMA Katolik Sibolga Kelas 12 bersama Bapak ibu guru wali kelas 12 yaitu Ibu Tiurma Sinaga, Ibu Wenny Panggabean, Ibu Bintang Sihotang , Ibu Juliati Tarihoran dan Pak Ivan Simanjuntak mengadakan Retret tahunan di Nagahuta seperti biasanya yang…
DUTA PELAJAR ANTI NARKOBA
Pada Tangal 1 Februari 2024 Salah Satu Siswa SMA Katolik Sibolga atas nama Rudi Anugerah Noviar Manalu Kelas X-1 Terpilih Menjadi Duta Pelajar Anti Narkoba Kota Sibolga tahun 2024 Lewat Ajang Pemilihan Duta Pelajar Anti Narkoba Kabupaten / Kota Sibolga 2024. Dengan Terpilihnya Duta Pelajar Anti Narkoba Pihak Sekolah Sangat…